Please use this identifier to cite or link to this item: https://ptsldigital.ukm.my/jspui/handle/123456789/389061
Title: Implementasi komunikasi kepala Madrasah Tsanawiyah dan meningkatkan mutu guru di MTS Pondok Pesantren Mawaridussalam Batang Kuis Kabupaten Deli Serdang
Authors: Syafaruddin, M.Pd
Ahmad Syarqawi, M.Pd
Dina Nadira Amelia Siahaan, M.Pd
Editors: Maimun Aqsha Abdin Lubis
Conference Name: International Workshop and Conference of Asean Studies in Islamic and Arabic Education Linguistics, Social Sciences and Educational Technology
Keywords: Kompetensi guru
Kemahiran komunikasi
Conference Date: 2019-05-19
Conference Location: Politeknik Negeri Medan & Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UIN SU) Medan
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi komunikasi kepala madrasah dalam meningkatkan mutu guru di MTS Pondok Pesantren Mawaridussalam Batang Kuis Kabupaten Deli Serdang. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kualitatif. Data dikumpulkan dengan menggunakan wawancara mendalam, observasi dan juga studi dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah mereduksi, menyajikan, dan memberi kesimpulan dari hasil penelitian. Temuan dalam penelitian ini yaitu: 1 ) Implementasi komunikasi Kepala Madrasah dengan staf berjalan dengan lancar, bersuasana baik, serta komunikasi yang dilakukan dengan menggunakan komunikasi lisan dan tulisan. 2) Implementasi komunikasi Kepala Madrasah dengan guru berjalan dengan lancar, 3) Implementasi komunikasi kepala madrasah dengan pengawas berjalan dengan baik, dan dibangun melalui komunikasi langsung untuk dapat bekerja sama dalam menangani kendala yang dialami guru.
Pages: 701-707
Call Number: LC903 .I538 2019 katsem
Publisher: Politeknik Negeri Medan & Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UIN SU) & Fakulti Pendidikan UKM
Appears in Collections:Seminar Papers/ Proceedings / Kertas Kerja Seminar/ Prosiding

Files in This Item:
There are no files associated with this item.


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.