Please use this identifier to cite or link to this item: https://ptsldigital.ukm.my/jspui/handle/123456789/395383
Title: Adaptasi lingkungan masyarakat Melayu di nusantara pada abad ke-7-9 masehi
Authors: Bambang Budi Utomo
Conference Name: Seminar Antarabangsa Kesultanan Melayu Nusantara : Sejarah dan Warisan
Keywords: Masyarakat Melayu
Melayu nusantara
Conference Date: 08/05/2005
Conference Location: Hotel Istana, Kuantan Pahang Darul Makmur
Abstract: Melayu dalam perwujudannya mempunyai tiga konsep yang masing-masing mengacu pada bentuk yang berbeza, yakni ras sebagai suatu ciri-ciri fisik secara biologi yang membedakannya dengan ras lain dengan ciri-ciri fisik dari kelompok lain: suku-bangsa sebagai suatu jatidiri yang lebih mengacu pada fisik, gaya bicara yang pada akhirnya sebagai perwujudan dalam tingkat sosial dengan dasar askriptif dan kemudian kebudayaan yang mengacu pada model-model dan cara memahami serta menginterpretasi lingkungan yang kemudian dipakai untuk mendorong terwujudnya kelakuan dan benda-benda budaya.
Pages: 63-91 p.
Call Number: JC375.S453 2005 sem j.1
Publisher: Lembaga Muzium Negeri Pahang dan ATMA, UKM
Appears in Collections:Seminar Papers/ Proceedings / Kertas Kerja Seminar/ Prosiding

Files in This Item:
There are no files associated with this item.


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.